POLA BELAJAR SIAP KERJA

Vokasi Institut STIAMI menggunakan Pola belajar 3+2+1 untuk Program D3,
yaitu 3 Semester Kuliah di Kampus, 2 Semester Kuliah Industri (Magang) dan 1 Semester Tugas Akhir.
Sedangkan untuk Program D4, menggunakan Pola Belajar 4+3+1,
yaitu 4 Semester Kuliah di Kampus, 3 Semester Kuliah Industri (Magang) dan 1 Semester Skripsi.

× Butuh Bantuan? Chat Kami