Hai Stiamers.. Jum’at (10/9/2021) Kampus Vokasi Institut STIAMI, menyelenggarakan Yudisium Online 2021. Acara tersebut dihadiri seluruh mahasiswa/i yang telah lulus sidang tugas akhir ditahun 2021. Yudisium Online dihadiri Direktur Vokasi Institut STIAMI (Bpk. Samsudin, S.Sos, M.Si) Kaprodi D3 Perpajakan (Bpk. Imam Susanto, S.E, M.Ak, CA, kemudian Kaprodi D3 Administrasi Bisnis, (Ibu Anita Maulina, S.AB, M.A) dan Kaprodi S1 Terapan Akuntansi, ( Bpk. Drs. Ahmadi Aidi, M.Kom, AKT, AK, CA, ACPA). Semoga gelar A.Md dan S.Tr.Ak yang telah diraih memberikan manfaat bagi pribadi dan lingkungan sekitarnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Explore More

BEASISWA PENDIDIKAN PUTRA PUTRI DAERAH šŸ“¢

Yuk dapatkan DISKON 30% Yuk!! Sesulit apapun keadaannya, setiap kita berhak atas pendidikan.. Jangan biarkan segala impianmu tertunda, suksesmu dimasa depan ditentukan dari sekarang. Yuk lanjutkan pendidikan di Vokasi Institut

PROGRAM D3 ADM. BISNIS INSTITUT STIAMI

Buruan Daftarkan Diri Anda di Vokasi Institut STIAMI. , Dengan Prodi Yang SudahTerakreditasi , Kuliah Singat & Kerja Dapat. D3 Adm. Bisnis Sudah Terakredditas B , Mempunyai Prospek Kerja Yang

Institut STIAMI dan PT Global Service Indonesia (GSI) Jalin Kerjasama Strategis untuk Peningkatan Kualitas Mahasiswa dan Lulusan

vokasi stiami mou gsi

Jakarta, 29 Juli 2024 – Institut STIAMI resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan PT. Global Service Indonesia (GSI) pada hari ini, di Aula Kampus Pusat Institut STIAMI. Acara penandatanganan